Pelatihan Pengelolaan Jurnal Prodi Bahasa dan Seni

Pelatihan Pengelolaan Jurnal Prodi Bahasa dan Seni

Pada Sabtu, 4 Juli 2020, Fakultas Bahasa dan Seni (FBS) Universitas Negeri Jakarta (UNJ) menyelenggarakan Pelatihan Pengelolaan Jurnal Prodi Bahasa dan Seni untuk para dosen di lingkungan FBS UNJ. Kegiatan ini merupakan kegiatan perdana hasil kolaborasi antara Pusat...