Month: October 2017

  • PLENO

    PLENO

    Sastra sedang Sidang Minggu, 29 Oktober 2017, di ruangan kelas Q102, semua anggota Badan Eksekutif Mahasiswa Program Studi Sastra Indonesia menggelar Sidang Pleno tahunan bersama Lembaga Legislatif Mahasiswa Jurusan Bahasa dan Sastra Indonesia. Sidang Pleno ini membahas serta mengevaluasi kerja dan program kerja Badan Eksekutif Mahasiswa Prodi Sastra Indonesia selama satu tahun ke belakang atau…

  • BULAN BAHASA 23-27 OKTOBER 2017

    BULAN BAHASA 23-27 OKTOBER 2017

    [easingslider id=”610″] Siapa Paling Sastra ? Bertahun-tahun Program Studi Sastra Indonesia, Fakultas Bahasa dan Seni, Universitas Negeri Jakarta memiliki acara andalan bernama G-Sastrasia. Tahun ini, G-Sastrasia mengalami perubahan nama menjadi Riung Sastra. Masih dengan tema yang sama, acara ini merupakan wadah bagi para pegiat sastra untuk unjuk diri melalui berbagai jenis perlombaan. Tahun ini, perlombaan…

  • Puncak Riung Sastra

    Puncak Riung Sastra

    Riang di Riung Sastra 2017 Jumat, 27 Oktober 2017 arena Teater Terbuka (terbuk) Universitas Negeri Jakarta menjadi lebih ramai dari biasanya karena diselenggarakannya puncak acara Riung Sastra 2017. Dibuka oleh Pembimbing BEM PSI, Ibu Venus Khasanah, acara ini dimaksudkan untuk mengumumkan para pemenang dari setiap cabang lomba di rangkaian Acara Riung Sastra. Selain itu, acara…

  • Klinik Proposal: Program Kreativitas Mahasiswa Fakultas Bahasa dan Seni

    Klinik Proposal: Program Kreativitas Mahasiswa Fakultas Bahasa dan Seni

    [easingslider id=”864″] Wakil Dekan 3 bagian kemahasiswaan Fakultas Bahasa dan Seni, Dr. Syamsi Setiadi,  memberikan pembekalan proposal PKM untuk para mahasiswa Fakultas Bahasa dan Seni pada Rabu, 25 Oktober 2017. Bertempat di Aula Daksinapati, UNJ, kegiatan yang diselenggarakan oleh FBS ini juga dihadiri oleh puluhan Mahasiswa Sastra Indonesia. Hadir pula beberapa Dosen Sastra Indonesia: Miftahulkhairah,…

  • Nulis Bareng Tempo!

    Nulis Bareng Tempo!

    Riung Sastra 2017 berhasil menggaet Tempo Institute sebagai rekan kerja sama. Tempo Institute merupakan lembaga yang dibuat untuk menjembatani kegagapan komunikasi antar berbagai lapisan masyarakat. Mereka pun memiliki banyak bentuk kerja sama seperti  Pelatihan Fotografi,  Pelatihan Menulis,  Pelatihan Jurnalistik Intensif, Pelatihan Infografis, Tempo Goes To Campus, Nulis Bareng Tempo, dan Investigasi. Menyesuaikan dengan Sastra, acara…

  • Ngeriung Bareng Penulis dan Pemain Film Duka Sedalam Cinta

    Ngeriung Bareng Penulis dan Pemain Film Duka Sedalam Cinta

    Dalam menyambut hari pertama pemutaran film Duka Sedalam Cinta yaitu pada Rabu, 19 Oktober 2017, Program Studi Sastra Indonesia bersama Bengkel Sastra UNJ dan FSI-KU mengadakan satu acara yang membuat para penggemar menjadi semakin akrab dengan beberapa pemain film dan penulis buku Duka Sedalam Cinta. Kedatangan Masaji Wijayanto dan Izzah Ajrina sebagai pemain film serta…

  • Gala Premier Duka Sedalam Cinta

    Gala Premier Duka Sedalam Cinta

     [easingslider id=”548″] Setelah beberapa bulan ditunggu-tunggu, film yang diproduseri oleh Dosen Program Studi Sastra Indonesia UNJ, Helvy Tiana Rosa dengan judul Duka Sedalam Cinta akhirnya rilis di layar lebar. Pada Rabu 18 Oktober 2017 beberapa dosen Jurusan Bahasa dan Sastra Indonesia UNJ mendapatkan kesempatan untuk nonton gala premier Duka Sedalam Cinta bersama beberapa pemain utama…

  • MALAM SASTRA

    MALAM SASTRA

    Menikmati Sastra dengan Sederhana Sesuai dengan agenda tahunan, Malam Sastra kembali diadakan pada tahun ini. Masih sama seperti tahun lalu, Malam Sastra menampilkan penampilan kesastraan mulai dari pembacaan puisi hingga musikalisasi puisi. Yang berbeda setiap tahunnya adalah wajah baru dari mahasiswa yang baru masuk pada tahun 2017. Antusias mahasiswa baru untuk Malam Sastra tidak kalah…

  • Berkunjung Sambil Belajar ke Yayasan Bina Wicara

    Berkunjung Sambil Belajar ke Yayasan Bina Wicara

    Pada kesempatan kali ini, Mahasiswa Program Studi Sastra Indonesia angkatan 2014 mengunjungi Yayasan Bina Wicara yang terletak di Jakarta Pusat. Kunjungan kali ini merupakan salah satu kegiatan dari mata kuliah Terapi Bahasa. Kegiatan yang dilakukan pada 8 Oktober merupakan salah satu dari beberapa kunjungan observasi yang telah dilakukan oleh Mahasiswa Sastra Indonesia Angkatan 2014.

  • Berbagi Bersama untuk Indonesia Lebih Pintar

    Berbagi Bersama untuk Indonesia Lebih Pintar

    Setelah mengikuti beberapa rangkaian Program Pembinaan Mahasiswa Baru (PPMB), mahasiswa Program Studi Sastra Indonesia angkatan 2017 melaksanakan bakti sosial di bilangan Duren Sawit. Acara yang bertajuk GERAK (Gembira Bersama Semarak Kasih) ini melibatkan adik-adik dari sebuah saung di lingkungan padat penduduk yang merupakan tempat belajar dan mengajar yang dikelola oleh Bazis Fakultas Bahasa dan Seni,…